BIDANG KEORGANISASI DAN PENDIDIKAN

 BIDANG KEORGANISASI DAN PENDIDIKAN


  1. Sub Bidang Keorganisasi

No

BENTUK KEGIATAN

SASARAN/TARGET


Membuat uraian tugas dan tanggungjawab PUK dalam bentuk standar kerja

Semua jajaran pengurus memiliki kemampuan dan profesional sesuai bidangnya


Membuat dan mengatur program kerja turunan setiap bidang

Setiap anggota memahami tujuan setiap bidang di organisasi dan dapat merealisasikanya

3.

Diskusi rutin tentang keorganisasian yang mudah dipahami dan dilaksanakan oleh seluruh fungsionaris organisasi dan anggota

Setiap anggota memahami tujuan berorganisasi dan melakukan tindakan nyata untuk merealisasikannya bersama-sama.

4.

Membuat jadwal rutin pertemuan meliputi agenda khusus bulanan serta agenda khusus tahunan

Terpenuhinya keinginan anggota sebagai pemegang kedaulatan tertinggi organisasi

5.

Membuat pusat pengaduan 

Menampung dan mengakomodir semua aspirasi anggota

6.

Komunikasi periodik untuk menjaga hubungan dan silaturahim PUK dan manajemen

Kesetaraan pola komunikasi dan hubungan industrial

7.

Menjadwalkan kunjungan kerja setiap bidang ke area kerja

Mempererat hubungan anggota dengan PUK

8.

Membentuk bakor sesuai dengan kebutuhan

Dibentuk paling lama 2 bulan setelah pengurus baru terbentuk.


  1. Sub Bidang Pendidikan

No

BENTUK KEGIATAN

SASARAN/TARGET

1.

Melaksanakan program pendidikan yang terstruktur dan sistematis berbasis kompetensi

Kesetaraan tingkat kemampuan dan pengetahuan anggota

2.

Mensosialisasikan AD/ART dan semua keputusan Musnik kepada seluruh anggota agar dapat dipahami, ditaati dan dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.

Semua Pengurus dan Anggota pernah membaca AD/ART dan semua keputusan Musnik, paling lambat 2 (dua) bulan setelah Musnik.

3.

Mengadakan penyuluhan-penyuluhan

Terbentuknya anggota yang berkualitas

4.

Perencanaan tim khusus di bidang pendidikan

kaderisasi kepengurusan

5.

Melaksanakan kegiatan militansi

Membentuk rasa kepedulian anggota terhadap organisasi